Ikhlas, kata-kata yang mudah diucapkan tetapi perlu pengorbanan dan keistiqomahan dalam pelaksanaannya. Keikhlasan berawal dari niat yang benar karena mengharap ridho Alooh SWT, sehingga posisinya adalah berbanding lurus. Ketika seseorang melaksanakan aktifitas dengan disertai niatan yang benar Insya Alloh keikhlasan akan mengiringinya. Memang semua tidak instan dan perlu latihan dan terkadang harus dipaksa untuk kebaikan. Itulah sepenggal materi yang disampaikan oleh Ustd. Haris dalam acara Mabit Santri yang dilaksanakan pada Rabu 06 Juni 2013. Kamis paginya dilanjutkan dengan kebersamaan olah raga dan Kerja Bakti bersama. Agenda Mabit ini merupakan agenda rutin bulanan yang dilaksanakan untuk mempererat silaturahin antarsa Santri Karya, Santri Mandiri, dan Santri Relawan
Tidak ada komentar